QGIS asalnya dikembangkan dalam bahasa Inggris, baik antarmuka pengguna (GUI), dokumentasi dan situs webnya. Namun, semua komponen tersedia dalam banyak bahasa lain karena dirancang untuk diterjemahkan dengan mudah ke bahasa apa pun. Saat ini sekitar empat puluh bahasa telah tersedia di antarmuka pengguna Desktop dan sekitar delapan puluh bahasa tersedia di transifex yang siap untuk diterjemahkan. Begitu juga dengan situs web dan dokumentasinya.
Proses penerjemahan dikelola oleh Translation Team dan semua aktivitas dilakukan di platform Transifex.
If you plan to contribute to an existing language or you want to translate QGIS into a not yet existing language, see Menjadi penerjemah. For any other related questions, please contact the Translation Team Leader or subscribe to the QGIS Translation mailing list.
Setelah berlangganan ke milis Anda dapat mengirim surel langsung ke qgis-tr@lists.osgeo.org untuk meminta bantuan.
Kami sangat mendorong siapa pun yang berurusan dengan penerjemahan untuk bergabung dan berjanji bahwa hal itu biasanya lalu lintas milis yang sangat rendah.
Milis lain yang tersedia dapat ditemukan di Milis.
The QGIS interface is natively programmed in English. However, at this moment over forty other languages are already available.
To start QGIS with the appropriate localization, run
qgis --lang <language code>
in command line or change localization in QGIS under
menu.
If you want to find out if your language is already present in QGIS Applications or who is currently working on your language you have to take a look in the
Box in the QGIS Desktop Application.You will also find the progress of the translation there (but remember in every "stable" version it will always stay at the same level). For finding the current percentage of translation you will either have to install the nightly build of QGIS or checkout the source code of QGIS.
The entire interface contains over ten thousand pieces of text and a complete translation will take days if not weeks to be finished. Besides that, the rapid development of the application continuously causes new and edited texts to be translated. A huge effort and your help will be appreciated!
Proyek QGIS selalu mencari orang-orang yang bersedia menginvestasikan lebih banyak waktu untuk menerjemahkan QGIS ke dalam bahasa asing - bahkan mungkin untuk mengkoordinasikan upaya penerjemahan.
Kami berusaha untuk meningkatkan proses manajemen proyek kami dan menyebarkan beban lebih merata diantara orang-orang yang masing-masing memiliki spesifik area tanggung jawab, sehingga kontribusi yang Anda miliki akan sangat dihargai.
Jika Anda ingin mencalonkan diri sebagai koordinator untuk bahasa baru silakan saja. Jika lebih dari satu orang mencalonkan diri sebagai koordinator untuk bahasa yang sama, silakan hubungi satu sama lain dan menyelesaikannya bagaimana Anda akan mengelola usaha Anda.
Please contact the Translation team leader or Community Assistant to see your name entered in the About Box of QGIS Desktop.
Transifex platform menerjemahkan berbasis web digunakan untuk semua terjemahan QGIS; aplikasi desktop itu sendiri (atau GUI), dokumentasi dan situs web. Jadi, hal pertama yang Anda butuhkan adalah sebuah akun untuk masuk dan memulai.
Go to https://www.transifex.com and create a new account
Memverifikasi akun melalui tautan yang dikirim ke alamat surat elektronik Anda
Masuk
Pilih peran Anda sebagai "Translator" dan jawab beberapa pertanyaan lain tentang diri Anda
At your dashboard page click “Join an existing organisation” and search for “qgis”. Some QGIS organisations are listed now, among them are:
QGIS Desktop for all the pieces of text available in QGIS apps (QGIS Desktop and QGIS Server),
QGIS Docs and Website to translate both QGIS website and current documentation.
Pilih di bagian mana Anda ingin berpartisipasi
Anda dapat menjadi bagian dari semua proyek dan bisa membantu di mana-mana juga
Jika bahasa pilihan Anda telah terdaftar, klik dan minta untuk bergabung dengan tim.
Jika bahasa Anda tidak tercantum , klik "Minta bahasa" dan pilih bahasa Anda. Perlu diingat bahwa menerjemahkan seluruh Aplikasi Desktop akan mengambil hari kerja Anda, jika tidak minggu!
Now you will need to wait for the language coordinator or the project maintainers to process your request. You will be notified by email when your request has been accepted. If your request has no answer for about a week, please consider writing to your language coordinator in Transifex or the QGIS Translators mailing list.
Catatan
With requesting a new language please bear in mind that we try to make it as simple as possible. Just ask for the language you want to translate (regardless in which country you reside). Only if there are notable differences in the languages (for example portuguese in Portugal vs Brazil) we will create its own version.
Once your request is accepted, you are able to translate any text in the project(s) you've chosen. Simply click on your language, select the chapter you want to translate and click on Translate. Easy, right?
In order to help you make good translation, some instructions are provided in the QGIS Translation Guidelines. We strongly recommend you to read them.
Tip
Quick access to translatable files in Transifex
If you find a wrong or missing translation in the current documentation or web site,
you can use the Fix me
link at the bottom of the page to reach it sources in
Transifex and perform any update you wish to.